Apa Yang Dimaksud Dengan Gagasan Utama Dan Gagasan Penjelas:
Gagasan utama adalah dapat berdiri sendiri memiliki wakna yang kuat kaitan yang kuat dengan inti topik jika dipisahkan dengan gagasan pendukungnya. Lebih umum dari kalimatnya lainnya. Sedangkan Gagasan Pendukung merupakan gagasan penjelas yang menjelaskan dan menegaskan gagasan utama, biasanya dinyatakan dalam beberapa kalimat.
Pengertian gagasan utama atau gagasan pokok adalah pernyatan yang menjadi inti dari sebuah pembahasan. Atau dengan bahasa lain gagasan utama adalah gagasan yang menjadi dasar pengembangan sebuah paragraf. Gagasan utama biasanya terletak pada kalimat utama yang biasanya terletak di awal dan akhir paragraf..Gagasan utama adalah ide ide menjadi inti dari suatu paragraf.
Pengertian Gagasan penjelas adalah ide ide yang dikembangkan dari gagasan utama. Gagasan penjelas dapat terdiri dari beberapa kalimat yang disesuaikan dengan klasifikasi yang disampaikan pada gagasan utama. Suatu paragraf tersusun dari satu gagasan utama dan beberapa paragraf penjelas.
Yang dimaksud gagasan pokok adalah inti bahasan dari suatu paragraf. Gagasan pokok berupa kalimat utama yang dapat ditemukan pada awal paragraf paragraf deduktif , pada akhir paragraf paragraf induktif , atau pada awal dan akhir paragraf paragraf campuran
Yang dimaksud gagasan pendukung adalah uraian atau tambahan informasi yang mendukung gagasan pokok..Gagasan utama terdapat pada kalimat utama dalam setiap paragraf. Letaknya biasanya terdapat pada awal atau akhir paragraf. Ada juga gagasan utama yang terletak di tengah paragraf bila paragraf tersebut termasuk paragraf deskripsi. Bila paragrafnya bersifat paragraf campuran, gagasan utamanya ada di awal dan di akhir paragraf..