Sebutkan 5 manfaat dari laut

Laut merupakan salah satu bukti kekuasaan Allah. Luas laut itu lebih besar daripada darata. Di laut terdapat ribuan binatang dan makhluk hidup lainnya. laut juga merupakan tempat mencari nafkah, yaitu dengan mencari ikan, pelayaran, transoprtasi, dan lain sebagainya. Laut adalah sebuah badan air asin besar yang dikelilingi secara menyeluruh atau sebagian oleh daratan. Dalam pengartian … Baca Selengkapnya

Pengertian, Asas, fungsi, dan tujuan perbankan di Indonesia

Pengertian bank Bank adalah sebuah lembaga intermediasi keuangan umumnya didirikan dengan kewenangan untuk menerima simpanan uang, meminjamkan uang, dan menerbitkan promes atau yang dikenal sebagai banknote. Kata bank berasal dari bahasa Italia banca berarti tempat penukaran uang. Sedangkan menurut undang-undang perbankan bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya … Baca Selengkapnya

Jelaskan perbedaan tenaga endogen dengan tenaga eksogen

Pengertian Tenaga endogen Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan perubahan pada kulit bumi. Tenaga endogen ini sifatnya membentuk permukaan bumi menjadi tidak rata. Mungkin saja di suatu daerah dulunya permukaan bumi rata (datar) tetapi akibat tenaga endogen ini berubah menjadi gunung, bukit, atau pegunungan. Pada bagian lain permukaan bumi turun … Baca Selengkapnya

Pengertian lembah dan sungai

Lembah Lembah adalah wilayah bentang alam yang dikelilingi oleh pegunungan atau perbukitan yang luasnya dari beberapa kilometer persegi sampai mencapai ribuan kilometer persegi. Lembah dapat terbentuk dari beberapa proses geologis. Lembah gletser yang umumnya berbentuk-U terbentuk puluhan ribu tahun yang lalu akibat erosi gletser. Selain berbentuk-U, lembah juga dapat berbentuk-V. Contoh lembah: Grand Canyon (Amerika … Baca Selengkapnya

Sebutkan jenis Gunung api menurut tipe letusannya

Pengertian gunung berapi Gunung berapi atau gunung api secara umum adalah istilah yang dapat didefinisikan sebagai suatu sistem saluran fluida panas (batuan dalam wujud cair atau lava) yang memanjang dari kedalaman sekitar 10 km di bawah permukaan bumi sampai ke permukaan bumi, termasuk endapan hasil akumulasi material yang dikeluarkan pada saat meletus. Suatu gunung berapi … Baca Selengkapnya