Jelaskan apa yang dimaksud dengan sel prokariot dan eukariot?

Jelaskan apa yang dimaksud dengan sel prokariot dan eukariot? Pengertian sel prokariotik adalah sel yang tidak memiliki membran inti sehingga intinya tersebar di sitoplasma. Lanjut lagi, pengertian sel eukariotik adalah sel yang memiliki membran inti sehingga intinya terkumpul pada daerah inti sel. Contoh sel prokariotik Contoh sel prokariotik terkecil adalah Nanobacteriumyang memiliki diameter 200 nanometer. Contoh … Baca Selengkapnya

Apa yang dimaksud dengan matriks mitokondria?

Apa yang dimaksud dengan matriks mitokondria? Yang dimaksud matriks mitokondria adalah cairan kental yang berisi ratusan enzim yang bertanggung jawab untuk berbagai fungsi. Sebuah gambaran dari fungsi penting dari enzim ini disajikan di bawah ini. Mitokondria adalah organel sel yang bertanggung jawab untuk produksi energi. Hal ini juga dikenal sebagai pembangkit tenaga listrik sel. Mitokondria … Baca Selengkapnya

Apa fungsi mitokondria dalam sel sperma?

Apa fungsi mitokondria dalam sel sperma? Sperma dikeluarkan bersama semen. Di dalam semen, terkandung zat karbohidrat yang dapat digunakan oleh sperma sebagai energi selama berenang menuju sel telur. Sel sperma memiliki mitokondria untuk memanfaatkan karbohidrat ini untuk menghasilkan energi sehingga cukup kuat berenang hingga ke sel telur. Struktur Mitokondria Ribosom Organel sel yang dibangun dalam … Baca Selengkapnya

Mengapa mitokondria dan kloroplas disebut sebagai organel semi otonom?

Mengapa mitokondria dan kloroplas disebut sebagai organel semi otonom? Mitokondria dan kloroplas disebut organel semiotonom karena keduanya punya materi genetika yang bisa mengatur sintesis protein, punya membran dari sintesis ribosom (bukan dari RE), dan dapat membelah diri dalam sel. Kloroplast dan mitokondria disebut juga sebagai organel semi-otonom. Karena kedua organel ini memiliki membrane yang bukan … Baca Selengkapnya