5 Klasifikasi Nilai Sosial menurut Walter G. Everett

Pengertian nilai sosial Dikutip dari Wikipedia, Nilai sosial adalah sebuah konsep abstrak dalam diri manusia mengenai apa yang dianggap baik. Nilai sosial adalah nilai yang dianut oleh suatu masyarakat, mengenai apa yang dianggap baik dan apa yang dianggap buruk oleh masyarakat. Ciri Nilai sosial Ciri nilai sosial di antaranya sebagai berikut. Merupakan konstruksi masyarakat sebagai … Baca Selengkapnya

Kegunaan dan Manfaat Peta

Pada jaman sekarang ini peta merupakan sebuah kebutuhan yang sangat penting, hal ini dikarenakan peta tersebut menunjang dalam kehidupan sehari-hari. Peta merupakan representasi/gambaran unsur-unsur atau kenampakan-kenampakan abstrak yang dipilih dari permukaan bumi, atau yang ada kaitannya dengan permukaan bumi atau benda-benda angkasa, dan umumnya digambarkan pada suatu bidang datar dan diperkecil/diskalakan. Peta merupakan gambaran keadaaan … Baca Selengkapnya

Latar Belakang dan Tujuan Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI)

Indonesia memiliki sejarah yang panjang, berliku-liku, dan penuh dengan pengorbanan, baik harta maupun nyawa. Salah satu sejarah yang patut diingat ialah mengenai lahirnya pemerintahan darurat republik Indonesia. Artikel ini dikutip dari Wikipedia. Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI) adalah penyelenggara pemerintahan Republik Indonesia periode 22 Desember 1948 – 13 Juli 1949, dipimpin oleh Syafruddin Prawiranegara yang … Baca Selengkapnya

Pengertian dan Contoh Tari Berpasangan

Pengertian tari Tari adalah gerak tubuh secara berirama yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu untuk keperluan pergaulan, mengungkapkan perasaan, maksud, dan pikiran. Bunyi-bunyian yang disebut musik pengiring tari mengatur gerakan penari dan memperkuat maksud yang ingin disampaikan. Gerakan tari berbeda dari gerakan sehari-hari seperti berlari, berjalan, atau bersenam. Menurut jenisnya, tari digolongkan menjadi tari … Baca Selengkapnya

Apa Perbedaan Nilai dan Norma Sosial

Nilai sosial dan norma sosial seperti hal yang sama, padahal sebenarnya diantara keduanya memiliki perbedaan. Untuk lebih jelasnya akan diuraikan di bawah ini. Walaupun singkat tetapi mudah-mudahan bermanfaat. Pengertian Nilai Sosial Satu bagian penting dari kebudayaan atau suatu masyarakat adalah nilai sosial. Suatu tindakan dianggap sah, dalam arti secara moral diterima, kalau tindakan tersebut harmonis … Baca Selengkapnya