Tahap Siklus Daur Hidup Fasciola Hepatica

Fasciola hepatica atau disebut juga cacing hati adalah cacing isap (Trematoda) yang hidup sebagai parasit pada mamalia (manusia & hewan). Cacing ini biasanya hidup pada hati hewan ternak seperti sapi dan kambing. Seekor sapi yang terkena fasciola hepatica, rata-rata terdapat 200 ekor lebih cacing hati. Fasciola hepatica memiliki panjang 2,5 cm dan lebar 1 cm, tubuhnya dilapisi oleh kutikula … Baca Selengkapnya

Jenis-Jenis Cacing Platyhelminthes

Platyhelminthes adalah filum dalam Kerajaan Animalia (hewan). Filum ini mencakup semua cacing pipih kecuali Nemertea, yang dulu merupakan salah satu kelas pada Platyhelminthes, yang telah dipisahkan. Ciri-ciri Cacing Platyhelminthes Tubuh pipih dosoventral dan tidak bersegmen. Umumnya, golongan cacing pipih hidup di sungai, danau, laut, atau sebagai parasit di dalam tubuh organisme lain. Cacing golongan ini … Baca Selengkapnya

Sebutkan Istilah-Istilah Dalam Ekonomi Islam

Ada beberapa istilah yang sering kita dengar dalam dunia perbankan syariah. Beberapa diantaranya akan dijelaskan di bawah ini: Ar-Rahnu Adalah menjadikan barang yang mempunyai nilai harta (nilai ekonomis) sebagai jaminan hutang, hingga pemilik barang yang bersangkutan boleh mengambil hutang. Ar-Rahn berarti juga pledge atau pawn (gadai), yaitu kontrak atau akad penjaminan dan mengikat saat hak … Baca Selengkapnya

Istilah-Istilah Pada Perbankan Syariah

Ada beberapa istilah yang sering kita dengar dalam dunia perbankan syariah. Beberapa diantaranya akan dijelaskan di bawah ini: Ar rahnu Menjadikan barang yang mempunyai nilai harta (nilai ekonomis) sebagai jaminan utang hingga pemilik barang yang bersangkutan boleh mengambil utang. Ar rahnu juga berarti pledge atau pawn (gadai), yaitu kontrak atau akad penjaminan dan mengikat saat … Baca Selengkapnya

Produk-produk Penyaluran Dana Perbankan Syariah

Dana yang telah berhasil dihimpun oleh bank syariah akan disalurkan kembali kepada nasabah berupa produk-produk yang bermanfaat. Beberapa produk jasa yang disediakan oleh bank syariah untuk para peminjam dana akan diuraikan di bawah ini. Mudharabah Mudharabah ialah perjanjian antara penyedia modal dengan pengusaha. Setiap keuntungan yang diraih akan dibagi menurut rasio tertentu yang disepakati. Risiko … Baca Selengkapnya